IntipSeleb – Jada Pinkett Smith sebelumnya membuat pengakuan mengejutkan. Ia mengaku pernah kecanduan seks di masa lalu.
Namun beruntung, ia sempat menyadari hal buruk tersebut. Lantas bagaimana kelanjutannya? Yuk simak artikel berikut ini!
Jada Pinkett Smith Akui Ketagihan Mastrubasi
Di sebuah platfrom media sosial, Facebook yang berjudul Red Table Talk, istri dari Will Smith, Jada Pinkett Smith mengatakan bahwa dia pernah kecanduan seks pada masa lalunya. Hal tersebut bermula ketika salah satu penggemarnya mengajukan pertanyaan tentang apakah ia pernah mengalami kecanduan seks.
"Banyak orgasme. Saya benar-benar tertarik pada satu titik," kata Jada Pinkett Smith dalam video di Facebook yang berjudul 'Red Table Talk'.
Tak sampai disitu saja. Pinkett Smith pun tak menampik pertanyaan tersebut, ia bahkan secara terang-terangan mengakuinya.
"Kecanduan saya seperti melompat. Mereka melompat-lompat. Ketika saya masih muda, saya pasti berpikir saya memiliki kecanduan seks sejenis,(berpikir) ya, bahwa semuanya bisa diperbaiki dengan seks. Anda tahu apa yang saya katakan?," kata Jada Pinkett Smith.
Lebih lanjut ia mengungkapkan pernyataannya itu membuat masyarakat umum kemudian menjadi terobsesi dengan perilaku buruknya tersebut.
Akrtris pemain film Madagacar ini juga sempat menyadari perbuatan buruknya tersebut dan segera mungkin berhenti. Jika tidak, istri dari Will Smith mengatakan mungkin akan lebih banyak lagi ia masturbasi dalam sehari.
Cara Jada Pinkett Smith Atasi Kecanduan Seks
Dilansir dari Viva, Jada Pinkett Smith mengatakan pernah menghadapi satu jenis kecanduan dalam hidupnya, termasuk kecanduan untuk berolahraga dan kemudian berjuang dengan alkohol. Ia juga diketahui sering minum dua botol anggur tanpa alasan.
"Saya seperti, 'Sekarang, tahan. Anda berada di rumah ini sendiri pergi ke botol anggur ketiga Anda? Anda mungkin memiliki masalah’," ujar Jada Pinkett Smith.
Untuk mengatasi masalahnya tersebut, Jada memilih untuk pergi ke seseorang berumur 46 tahun. “Saya adalah seorang binger dan saya selalu melihat diri saya sendiri dan saya dapat terobsesi dengan sesuatu. Ini bukan tentang apa yang anda lakukan tapi bagaimana anda dengan itu. Kenapa anda melakukan hal tersebut. Ini adalah kebiasaan yang melekat dan jika anda ingin sering melakukan hubungan seksual, itu hebat, tetapi kenapa anda melakukan semua hubungan seksual tersebut? Itu yang harus anda lihat," kata Jada Pinkett Smith. (nes)