Foto : Berbagai sumber

Kurama pun kemudian menyarankan kepada Naruto hal yang mengerikan. Namun, Kurama mengatakan sarannya itu dapat membuat Naruto terbunuh. 

Ternyata sarannya itu adalah membawa Naruto dalam perubahan bentuk terbaru yakni dalam mode Baryon. Ia pun merubah dirinya dengan cakra yang luar biasa. Perubahan ini membuat sekitarnya tercengang. Sebab, ia tidak pernah merubah dirinya dalam mode mengerikan seperti itu. 

Bahkan, jurusnya itu membuat Isshiki dalam mode pengawasan. 

Isshiki Mati?


Sumber foto : YouTube

Perubahan baru Naruto pun langsung membawa Isshiki menyerangnya dengan cepat. Hebatnya, serangan Isshiki ditangkis dengan mudah oleh Naruto.

Ia bahkan dapat menghindar dan menyerang dengan telak ke arah Isshiki. Kini, pertarungan keduanya pun berbanding terbalik. Namun, seolah tidak menyerah, Isshiki kembali memimpin pertarungan dengan menyerang Naruto kembali. 

Topik Terkait